Monday, March 11, 2013

6 Konsep tentang reformasi dalam dewan negara China

Konsep tentang reformasi lembaga yang diserahkan Dewan Negara China kemarin (10/3) kepada sidang pertama Kongres Rakyat Nasional menunjukkan, perubahan fungsi pemerintah merupakan inti reformasi sistem administrasi, dalam mengubah fungsi lembaga, Dewan Negara akan menangani hubungan antara pemerintah dengan pasar, antara pemerintah dengan sosial dan antara pemerintah pusat dengan pemerintah daerah.

Dalam konsep tersebut telah dikemukakan langkah dari enam aspek mengenai masalah menonjol yang terdapat dalam fungsi lembaga Dewan Negara, termasuk memainkan sepenuhnya peranan mendasar pasar dalam distribusi sumber daya, secara semaksimal menyediakan kondisi longgar kepada berbagai entitas pasar dari sudut sistem dan mekanisme, membangkitkan keaktifan perusahaan dan perorangan untuk merintis usaha, mengembangkan peranan kekuatan sosial dalam menangani urusan sosial, secara bertahap memisahkan hubungan antara asosiasi atau kamar dagang dengan aparat administrasi, mempercepat pembentukan sistem organisasi sosial untuk memisahkan administrasi dengan sosial, menegaskan pertanggung-jawaban dan menerapkan otonomi sesuai dengan undang-undang, mengembangkan sepenuhnya keaktifan pemerintah pusat dan pemerintah daerah, mengembangkan keunggulan pemerintah daerah dalam mendekati lapisan bawah, mengoptimalkan distribusi fungsi, memperbaiki dan mengintensifkan pengelolaan makro, meningkatkan pembentukan sistem dan pemerintahan sesuai dengan undang-undang.

Related Posts:

  • Presiden Xi pimpin tim reformasi Presiden China Xi Jinping akan memimpin sebuah kelompok terkemuka untuk reformasi secara keseluruhan , Biro Politik Partai Komunis China ( CPC ) Komite Sentral memutuskan pada hari Senin. Biro politik memutuskan untuk mendi… Read More
  • Seorang Guru terlibat dalam kegiatan terorisme di Xinjiang Ilham Tohti Seorang Guru Uygur dari Minzu University of China di Beijing membentuk kelompok separatis yang dipimpin oleh dia dan melakukan kegiatan separatis di bawah penyamaran identitas, otoritas polisi di wilayah Xinjia… Read More
  • Microblogging lintas selat Dengan bayaran 10.000 yuan per jam, anggota Kuomintang dan mantan legislator Taiwan Chiu Yi bisa menjadi salah satu pembicara yang paling di minati di daratan China . setelah pensiun sebagai legislator, Chiu tampaknya telah… Read More
  • Ucapan salam tahun baru Imlek dari pemimpin top China Pemimpin top China kemarin mengucapkan salam Tahun Baru Imlek salam kepada orang-orang Tionghoa yang ada di dalam dan di luar negeri menjelang Festival Musim Semi tradisional, yang jatuh pada hari ini 31 Januari 2014 .Pr… Read More
  • Berkunjung ke pabrik kereta api peluru CRH380APekerja sedang membangun kereta api peluru CRH380A kereta api berkecepatan tinggi di pabrik nya, kereta ini memiliki kecepatan maksimum 380 km / jam selama operasi rutin, dan dapat menjaga kecepatan konstan 350 km / jam dimas… Read More

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.