Inilah upacara pembukaan Pesta hasil pertanian di kota Hami, Daerah Otonom Uigur Xinjiang pada 17 Juli lalu. Para penari dari kaum Uigur terlihat sedang menyajikan pertunjukan yang bercirikan Islam.
Inilah Bapak Mohemaiti.Niyazi, Walikota Hami sedang berbicara dalam acara pembukaan pesta melon Hami. Melon Hami merupakan yang paling terkenal di China dengan rasanya enak dan manis dan ukurannya besar.
Gadis-gadis dari kaum Uigur tampil di pentas secara beriringan dengan tangannya masing-masing mengangkat sebiji melon Hami, sekaligus ikut mempromosikan hasil pertanian dari kota Hami kepada masyarakat China dan dunia.
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.