Wednesday, December 21, 2011

Perayaan 12 Tahun kembalinya Macau ke China

Wilayah Administrasi Khusus Makau (MSAR) mengadakan upacara menaikkan bendera nasional untuk memperingati ulang tahun ke-12 Macau dikembalikan ke China.

Upacara tersebut dihadiri oleh Kepala Eksekutif Makau, Fernando Chui Sai On dan Direktur Departemen Perhubungan Pemerintah Pusat di Macau, Bai Zhijian dan lebih 300 perwakilan pejabat pemerintah dan berbagai lapisan masyarakat lokal.

Acara sambutan juga dimeriahkan dengan pertunjukan oleh lebih 2000 penduduk dan pelajar lokal

Related Posts:

  • Meningkatkan output dari beras laut "Ayah dari padi hibrida" China, Yuan Longping, berencana untuk memperluas produksi beras laut di pusat penelitian yang baru didirikan di Qingdao, sebuah kota pelabuhan di provinsi Shandong di timur China, sumber-sumber l… Read More
  • China memperingati ulang tahun ke 150 kelahiran Sun Yat-sen Xi Jinping, Sekretaris Jenderal Komite Sentral Partai Komunis China (PKC), memberikan penghargaan terbaik untuk Sun Yat-sen untuk memperingati ulang tahun ke-150 Sun Yat-sen. "Cara terbaik kita memperingati Sun Yat-s… Read More
  • Karub : Sisa peninggalan Budaya Primitif TibetSalah satu dari tiga sisa peeninggalan budaya utama primitif Tibet adalah reruntuhan Karub. yang berada di kota Karub, Chamdo County. reruntuhan Karub merupakan pemukiman era neolitik, berusia sekitar empat dan lima ribu tahu… Read More
  • Kebahagian di sebuah desa Tibet Zizirong Village bisa dicapai melalui jalan raya yang beraspal mulus. Desa Tibet ini memiliki 388 rumah tangga petani dan penggembala terletak di kampung Raja Songtsen Gampo ini - kabupaten Maizhokunggar di Lhasa City, T… Read More
  • Penyanyi Uygur dalam Pesta Anggur di Turpan Inilah Tuhongjiang.Maimaiti, bintang penyanyi dari etnis Uigur tampak sedang menyajikan lagu yang berjudul "Turpan, Turpan" kepada para peserta dalam Festival Anggur yang diadakan di Lapangan Kota Kuno Gaochang, Turpan, wil… Read More

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.