Masjid Kampung Baru Etnis Hui (Huiminxincun) dibangun pada tahun 1945. Tempat konstruksi aslinya terletak di bagian timur kota Xi'an dan dipindah ke Kampung Baru Etnis Hui di Jalan Yongle pada tahun 1954. Bangunan masjid tersebut luasnya 833 meter persegi, di antaranya ruang sembahyang yang bertingkat dua luasnya 223 meter persegi dan dibangun menurut arsitektur Arab.
Fasilitas-fasilitas masjid ini adalah cukup baik dan dapat memenuhi kebutuhan jamaah setempat. Ada empat buah salinan Al-Quran yang berharga disimpan dalam masjid tersebut.
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.