Wednesday, December 20, 2017

China siap rebut Taiwan jika kapal perang AS docking di pulau tersebut

Karena sikap tidak bersahabat pemimpin Taiwan dengan China daratan, membuat Pihak berwenang Taiwan sering kali melihat angkatan udara PLA semakin sering "terbang mengelilingi pulau itu" di atas laut dekat Taiwan. Sebelumnya, duta besar China untuk Amerika Serikat mengatakan: "Ketika kapal perang A.S. berhenti di Taiwan, inilah saat Tentara Pembebasan Rakyat China mengendalikan Taiwan atau mengambil alih Taiwan." Suasana konfrontasi militer antara kedua sisi selat semakin tegang.




0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.