Wednesday, February 8, 2017
Mengenal Budaya Daolang di Desa Baru Selatan Xinjiang
Daerah Markit terletak di bagian Timur Kashgar di Xinjiang di barat laut China, ini adalah kampung halaman musik Daolang. Penyanyi terkenal Daolang pernah datang ke sini untuk mempelajari musik. Setelah kembali ke daratan China, ia menamai dirinya sendiri dengan nama “Daolang”.
Di Markit, hampir semuanya berhubungan dengan “Daolang”, mulai dari kebudayaan Daolang, Sekolah Dasar Daolang, Sekolah Menengah Daolang, tarian Daolang, ikan Daolang hingga kambing Daolang, yang dijuluki sebagai kambing yang paling cantik. Namun, yang paling menarik adalah musik Daolang Muqam. Konon, 12 Muqam yang merupakan warisan dunia pada awalnya justru berasal dari Daolang Muqam. Perbedaannya, 12 Muqam merupakan kesenian di lingkungan kerajaan, sedangkan Daolang populer di kalangan rakyat.Lukisan petani juga sangat terkenal di sini, lukisan ini mirip lukisan dinding di luar negeri. Namun lukisan di sini merefleksikan isu sosial dan keluarga rakyat setempat, sehingga sangat mengharukan.
Related Posts:
Kapal Model Trimaran China Pada Pameran Pertahanan di Abu Dhabi UEAPada Pameran Pertahanan di Abu Dhabi UEA, China meluncurkan tiga tubuh Model kapal perang yang menjadi pusat perhatian. … Read More
Nenek usia 105 tahun memiliki keluarga 96 orangLiang Xuehua, usia 105 tahun, pose dengan keluarganya untuk foto di Distrik Pengshan, Kota Meishan Provinsi Sichuan barat daya China, Liang memiliki tujuh anak perempuan dan anak laki-laki dan jumlah keluarga 96 orang, Liang … Read More
Jalan tol di langit Ini dia jalan tol yang menghubungkan kota Ya'an-Xichang di Provinsi Sichuan Barat Daya China dengan terowongan spiral dan jembatan yang dijuluki sebagai "jalan tol di langit".… Read More
Presiden China Xi Jinping bertemu dengan wakil rakyat dari provinsi Liaoning Presiden China Xi Jinping mengatakan bahwa provinsi Liaoning di timur laut China harus bergantung pada ekonomi riil untuk mewujudkan peremajaan, menekankan peran utama perusahaan milik negara BUMN. Xi, yang juga s… Read More
Topik hangat dalam Kongres Rakyat Nasional China 2017PM China Li Keqiang menyampaikan laporan kerja pemerintah selama pertemuan pembukaan sesi kelima dari Kongres Rakyat Nasional China ke-12 (NPC) di Beijing. Berikut ini adalah topik hangat dalam Kongres Rakyat Nasional China … Read More
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.