Saturday, August 20, 2016

Kapal boat Patroli 28 meter hasil karya PT Tesco Indomaritim

PT Tesco Indomaritim didirikan pada tahun 1989. Perusahaan memproduksi kapal kualitas tinggi dan kinerja tinggi yang didukung dengan sistem water jet  atau sistem Propeller. Perusahaan ini menawarkan kapal untuk sipil dan kapal militer yang meliputi kapal Crew, kapal patroli, Landing dan kapal tempur.

salah satu buatannya adalah Kapal boat Patroli 28 meter lihat gambar :



Related Posts:

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.