Wednesday, June 8, 2016

Lumba-Lumba Finless yang terancam punah di China




Seekor lumba2 yang sedang hamil yang bernama "F9" berenang di Institute of Hydrobiology di bawah Chinese Academy of Sciences, di Wuhan, Provinsi Hubei China tengah, populasi lumba-lumba Finless, menurut para ilmuwan, adalah kurang dari 1.000 ekor. Sebagai salah satu hewan paling terancam, Lumba-lumba Finless terutama dapat ditemukan di tengah dan hilir Sungai Yangtze dan dikawasan danau Poyang dan Dongting.

Related Posts:

  • Probe Chang'e-2 China telah menempuh jarak 70 juta km Probe lunar kedua China, Chang'e-2, telah melakukan perjalanan lebih dari 70 juta km ke luar angkasa dalam kondisi baik, sejauh ini merupakan perjalanan terpanjang dari pesawat ruang angkasa China,Chang'e-2 diluncurkan pada… Read More
  • 35 Tahun perang China-Vietnam Pada 35 tahun lalu, China menyerbu wilayah Vietnam. Konflik ini berlangsung selama sebulan dan terjadi empat tahun setelah Vietnam mengakhiri perang dengan Amerika Serikat.Menurut stasiun berita BBC, invasi China ini untuk … Read More
  • Ketus kehormatan KMT tiba di BeijingLien Chan, ketua kehormatan partai Kuomintang Taiwan, tiba di Beijing pada Senin malam untuk kunjungan empat hari ke China daratan. Lien, juga ketua yayasan pembangunan damai lintas selat, memimpin sebuah delegasi dari pulau … Read More
  • TSMC pamerkan teknologi Chip 20nm dan 16nm di ARM TECHCON Perusahaan Taiwan Semiconductor Manufacturing Co, mengatakan telah mulai produksi massal chip menggunakan teknologi 20nm proses lebih cepat dari jadwal . Proses fabrikasi baru ini akan membantu desainer chip fabless (misa… Read More
  • Pesawat MA-60 untuk pengawas Maritim China Dibandingkan dengan Jepang Coast Guard,  pesawat pengawas maritim China jauh lebih lemah. Saat ini hanya 10 pesawat pengintai maritim, yang harus melakukan pemantauan di Laut Utara, Timur, dan Laut China Selatan. dengan … Read More

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.