Menurut China News Service, ruang pertukaran sains yang terletak di Universitas Sebelas Maret baru-baru ini menyambut sekelompok tamu spesial, mereka adalah guru Mandarin yang berasal dari Institut Konfusius Universitas Al Azhar. Untuk meningkatkan minat mahasiswa terhadap kebudayaan China, guru Institut Konfusius mempertunjukkan apresiasi seni teh, kaligrafi, sulam dan seni gutingan kertas China.
Pada tahap selanjutnya, Institut Konfusius akan berupaya membuat kegiatan menghayati kebudayaan China mejadi panutan klasik pengajaran kebudayaan Institut Konfusius Universitas Al Azhar, membangkitkan minat mahasiswa terhadap kebudayaan tradisional China melalui kegiatan seni kebudayaan China, sehingga lebih banyak mahasiswa mengenal China. Hal ini bertujuan untuk memperdalam pertukaran dan kerja sama antara China dan Indonesia.
Sunday, December 14, 2014
Pameran Kebudayaan Tionghoa di Universitas Al-Azhar
Related Posts:
Kapal Feri Indonesia Tenggelam, Sedikitnya 29 Orang Tewas Menurut Kantor Berita Xinhua, tenggelamnya kapal feri di perairan dekat Provinsi Riau, Indonesia kemarin (22/10) mengakibatkan sediktnya 29 orang tewas dan 17 orang hilang. Upaya pencarian dan pertolongan untuk sementara di… Read More
Tiongkok dan Indonesia Tetapkan "Tahun Persahabatan "Juru bicara Kementerian Luar Negeri Tiongkok, Qin Gang hari ini ( 19/11 ) di Beijing mengatakan, untuk merayakan genap 60 tahun penggalangan hubungan diplomatik antara Tiongkok dan Indonesia, kedua negara setuju untuk menetap… Read More
KTT Informal Ke-17 APEC Dibuka di SingapuraPertemuan Informal Pemimpin Ke-17 Organisasi Kerjasama Ekonomi Asia Pasifik (APEC) dibuka di Singapura hari ini (14/11). Pemimpin 21 ekonomi kawasan Asia Pasifik akan membahas agenda-agenda mendesak seperti penanggulangan kri… Read More
Konferensi Jaksa Agung Tiongkok dan ASEAN Digelar di HanoiMenurut Kantor Berita Xinhua, Konferensi Jaksa Agung Tiongkok dan ASEAN ke-6 kemarin pagi (24/11) digelar di Hanoi, Ibukota Vietnam. Pertemuan 2 hari itu akan fokus membahas peningkatan kerja sama kehakiman pidana serta pembe… Read More
Forum Ekonomi Asia-Eropa 2009 Dibuka di Kota Xi'anWakil Presiden Tiongkok, Xi Jinping menyatakan, Tiongkok bersedia bersama berbagai negara di Eropa dan Asia, dengan sikap yang lebih terbuka dan positif, mendorong kerja sama regional berkembang ke lapisan yang lebih tinggi d… Read More
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.