Tuesday, September 2, 2014
Kantin khusus bagi kaum Manula di Ningxia
Inilah beberapa orang tua yang hidup sebatang kara terlihat sedang makan di kantin Khusus Warga Emas di desa Nanzhuang, pekan Jingheyuan, Kabupaten Jingyuan, Daerah Otonom Ningxia yang berpenduduk etnis Hui Muslim .
Jumlah penduduk tercata 120 ribu orang di Kabupaten Jingyuan, diantaranya orang tua yang umurnya di atas 60 tahun menduduki 11,7 % , dengan mencatat 14,835 orang .
Demi membantu orang tua, khususnya orang tua yang hidup sebatang kara menyelesaikan masalah makan, pemerintah Kabupaten Jingyuan mengalokasikan dana sebesar sejuta RMB sejak April - 2014 , untuk mendirikan Kantin Khusus Warga Emas di 35 desa yang di bawah pemerintahannya .
Sebesar 20 ribu RMB dialokasikan terhadap setiap Kantin Khusus Warga Emas, selain RMB 4.800 sebagai subsisdi diberikan kepada koki setiap tahun . Bagi mereka yang diatur makan di kantin tersebut, hanya diminta membayar RMB 100 setiap bulan, dan terus dapat disediakan masakan untuk makan siang dan makan malam, dengan standar masakan dijamin tidak rendah dari taraf penduduk sekampung .
Sejauh ini, sebanyak 19 buah Kantin Khusus Warga Emas telah mulai beroperasi dan berfungsi membantu sekitar 300 orang tua yang hidup sebatang kara menyelesaikan masalah makan .
Layanan semacam ini disebut " Lao Fan Zhuo " yang berarti " meja makan tua " dalam bahasa Mandarin .
Related Posts:
Tradisi menyeberangi jembatan Taiping di Anhui-China Menyeberangi Taiping Bridge "adalah tradisi unik di Quanjiao county, kota Chuzhou provinsi Anhui di timur China setelah perayaan Lantern Festival atau Cap Gomeh. Jembatan Dibangun pada Dinasti Ming (1368-… Read More
China berencana untuk menginstal sistem daya listrik untuk semua pasukan perbatasan tahun 2020 China berencana untuk menginstal sistem daya listrik untuk semua unit pasukan perbatasan tahun 2020, sesuai dengan rencana implementasi untuk konstruksi jaringan Listrik yang dikeluarkan pada bulan Desember tahun lalu. Tug… Read More
Gadis Indonesia yang dicurigai terlibat dalam pembunuhan saudara tiri pemimpin Korea Utara di Malaysia Keluarga dan mantan tetangga dari wanita Indonesia yang dicurigai terlibat dalam pembunuhan saudara tiri pemimpin Korea Utara di Malaysia terpana oleh penangkapan ibu muda yang mereka katakan adalah ibu yang sopan dan ten… Read More
Korsel akan kembali mengembalikan kerangka tentara China yang tewas dalam perang Korea Republik Korea (ROK) atau Korea selatan telah setuju untuk mengembalikan sisa-sisa tentara China yang tewas dalam Perang Korea tahun 1950-1953, Kementerian Luar Negeri China mengatakan.Juru bicara Kementerian Luar Negeri Ch… Read More
China telah menjadi pemegang terbesar obligasi Jepang China telah menjadi pemegang terbesar obligasi Jepang, National Business Daily melaporkan. investor Jepang menjual ¥ 2262000000000 ($ 20,1 bilion) obligasi pada Desember, data dari Departemen Finances Jepang.Sedangkan Harg… Read More
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.