Perusahaan telekomunikasi China, Huawei baru-baru ini mengumumkan rencana untuk meningkatkan investasi di pasar Indonesia. kini, Huawei sudah membuka bisnis di 10 negara anggota ASEAN, dan jaringan komunikasi meliputi delapan negara ASEAN. Perusahaan yang berhasil menjalin kerjasama dan kemitraan strategis dengan operator telekomunikasi lokal, telah menjadi penyedia peralatan telekomunikasi dan solusi jaringan yang terbesar di kawasan ASEAN.
Perusahaan Huawei Indonesia didirikan pada tahun 2000 dan telah
berkembang menjadi perusahaan pelopor dengan omzet penjualan pertahunnya yang terus meningkat. Huawei menempati posisi penting di pasar telekomunikasi
Indonesia dengan memberikan jasa kepada 9 dari 10 operator utama di
Indonesia. Sementara itu, Huawei juga merupakan salah satu perusahaan
asing yang menyetor pajak terbanyak. Perusahaan Huawei Indonesia
juga banyak memberikan kontribusi kepada masyarakat Indonesia.
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.