Cara memasak roti Nang di Xinjiang |
Wushuerhan, seorang wanita yang pandai memasak Nang dari desa Tumuli |
Nang yang dimasak oleh kaum wanita lokal berbeda dengan tempat yang lain. Nang di sini selebar 50 cm, dan tebal tidak sampai 0,5 cm. orang lokal menyebutnya Qiapita.
Wushuerhan, 62 tahun, seorang wanita lokal yang pandai memasak Qiapita. Menurutnya, Qiapita memiliki sejarah selama dua sampai tiga ratus tahun. Qipita berisi daging kambing sangat enak dan sedap.
harga Qiapita.perbuah dijual RMB 2 yuan. Pada tahun 2007, Qiapita terdaftar dalam warisan budaya bukan benda tingkat provinsi Xinjiang.
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.