Setiap kota memiliki daya tarik tersendiri selain menonjolkan fitur-fitur yang istimewa. Setiap hari bergelut dengan hiruk-piruk di kota dan kehidupan yang sering diburu kesibukan yang tidak pernah berhenti. Sekarang saatnya untuk beristirahat. Pada musim semi ini, berkunjunglah ke kota kecil yang nyaman atau carilah satu tempat yang menyenangkan untuk menikmati musim semi yang mempesona. Di sekitar Beijing, ada beberapa kota kecil yang istimewa. Marilah menyaksikan gaya eksotis kota Beijing!
Pekan Air Gubei
Ketika Anda datang ke kota air Gubei, Anda mungkin akan merasa seolah-olah berada di Wuzhen, kampung air di selatan Sungai Yangtze.
Sungai, rumah lama, langit biru, awan memutih dan pohon-pohon poplar yang menjulang tinggi menghasilkan pemandangan seindah surga yang tidak bisa disia-siakan.
Thursday, April 13, 2017
Home »
China Wisata
» Kampung Air Gubei di Beijing
Kampung Air Gubei di Beijing
Related Posts:
Keindahan musim gugur di Sungai HunheFoto yang menunjukkan pemandangan Sungai Hunhe di Hohhot, ibukota Daerah Otonomi Mongolia Dalam di Utara China. Musim gugur di Sungai Hunhe telah menciptakan lukisan alami yang indah. … Read More
Resor air panas dalam bentuk kapal nelayan Resor air panas menciptakan kolam dalam bentuk kapal nelayan di kota Foshan, Provinsi Guangdong, China selatan. … Read More
Keindahan musim gugur di Danau Tianchi di timur laut ChinaDanau Tianchi di Gunung Changbai mulai di selimuti oleh salju setelah memasuki musim gugur., resor wisata ini terlihat keren dan unik, membuatnya menjadi tujuan favorit bagi wisatawan. … Read More
Gua Maiji di provinsi Gansu-ChinaGua Maiji Terletak 45 kilometer (sekitar 28 mil) tenggara dari kota Tianshui di Provinsi Gansu barat laut China, warga yang memberi nama gunung 'Maiji' karena menyerupai tumpukan jerami gandum (mai berarti gandum, dan ji… Read More
Gunung Kangrinboqe dan Danau Mapam YumcoFoto yang menunjukkan Gunung Kangrinboqe dan Danau Mapam Yumco di Kabupaten Burang, Prefektur Ngari, wilayah otonomi Tibet di barat daya China. … Read More
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.