Thursday, October 10, 2013

Kapal perang China menuju Selandia baru

Kapal perusak  "Qingdao ", Kapal FFG Linyi dan kapal pasokan Logistik danau Hongze Angkatan Laut China meninggalkan Sydney Harbor pukul 10.00 pada pagi hari kemarin untuk melanjutkan pelayaran ke Selandia baru, setelah mengakhiri kunjungannya ke Australia, Tiga Kapal angkatan laut China ini sebelumnya berkunjung ke Australia, untuk ikut berpartisipasi dalam Latihan keamanan maritim ( ADMM - PLUS ) yang diselenggarakan di perairan timur Australia dan kegiatan untuk merayakan peringatan 100 tahun kapal perang Angkatan Laut Australia yang memasuki Pelabuhan Sydney .



Related Posts:

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.