Masyarakat Tionghoa di seluruh dunia sebentar lagi akan memasuki tahun baru tepat jatuh tanggal 10 februari 2013, Tahun Baru Imlek merupakan perayaan terpenting orang Tionghoa. Perayaan tahun baru imlek dimulai di hari pertama bulan pertama (bahasa Tionghoa: 正月; pinyin: zhēng yuè) di penanggalan Tionghoa dan berakhir dengan Cap Go Meh 十五冥 元宵节 di tanggal kelima belas (pada saat bulan purnama). Malam tahun baru imlek dikenal sebagai Chúxī yang berarti "malam pergantian tahun".
karena perayaaan tahun baru IMLEK sebentar lagi, maka masyarakat pun mulai menyerbu pusat-pusat penjualan pernak-pernik IMLEK seperti pada gambar diatas masyarakat Tionghoa di China mulai membeli pernak-pernik IMLEK...
"GONG XI FA CAI"
Monday, February 4, 2013
Home »
Adat Istiadat
» Masyarakat Tionghoa mulai beli pernak-pernik IMLEK
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.