Tuesday, October 4, 2016

Jean Liu salah satu Wanita paling berpengaruh di dunia Bisnis China

Majalah Fortune merilis daftar 50 Most Powerful Women terbaru. Ini mencakup 19 negara dan terdiri dari nama-nama baru 16 persen, menurut majalah tersebut.


Dan ada 14 Most Powerful Women asal China, salah satunya adalah
Jean Liu yang menjabat sebagai President of Didi Chuxing

Didi ChuXing sebelumnya Didi Kuaidi, adalah sebuah perusahaan jaringan transportasi China berkantor pusat di Beijing ini menyediakan kendaraan dan. taksi untuk menyewa di China melalui aplikasi smartphone (mirip Gojek atau Crab di Indonesia). Dibentuk dari penggabungan perusahaan saingan Didi Dache dan Kuaidi Dache (didukung oleh dua perusahaan internet terbesar Chna, Tencent dan Alibaba.


Related Posts:

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.