Presiden China Xi Jinping mengadakan kunjungan kenegaraan ke Ceko mulai dari tanggal 28 hingga 30 bulan ini, itu merupakan kunjungan pertama kali yang dilakukan pemimpin tertinggi China ke Ceko selama 76 tahun pembukaan hubungan diplomatik kedua negara, juga merupakan kunjungan pertama kali Presiden Xi Jinping ke Eropa Timur sejak terpilihnya sebagai Presiden China. Kunjungan itu telah menjadi sorotan warga sipil maupun media Ceko.
Terdapat tradisi kerja sama bersahabat yang bersejarah lama antara China dan Ceko. Khususnya selama 2 tahun ini, kerja sama pragmatis kedua negara di semua bidang berkembang pesat, hubungan ekonomi dan perdagangan mencapai kemajuan besar. Selama beberapa tahun ini, China selalu berposisi sebagai mitra dagang bukan Uni Eropa yang terbesar bagi Ceko, sedangkan Ceko merupakan mitra perdagangan terbesar keduanya bagi China di kawasan Eropa Tengah dan Timur.
Dua minggu yang lalu, berita mengenai kunjungan Presiden Xi Jinping ke Ceko telah disiarkan dalam web situs Stasiun Televisi Ceko.Koran berbahasa Mandarin pun beramai-ramai menerbitkan artikel maupun foto yang berhubungan dengan kunjungan Xi Jinping ke Ceko.
Media-media Ceko melaporkan, sejumlah persetujuan dan kontrak ekonomi, perdagangan maupun investasi akan ditandatangani kedua negara dalam kunjungan Presiden China ke Ceko, kunjungan tersebut akan menjadi bagian terpenting dalam hubungan kedua negara dari awal hingga saat ini.
Tuesday, March 29, 2016
Kunjungan pertama presiden China ke Ceko setelah 76 tahun
Related Posts:
Perdagangan ritel online China peringkat pertama di dunia Perdagangan ritel online China peringkat pertama di dunia dari Januari hingga Oktober, dengan total 2,95 triliun yuan dalam transaksi online selama periode itu. Ini menurut sebuah laporan berjudul "Pengembangan Internet Di … Read More
Kuil Pule di ChinaPule Temple, di kota Chengde provinsi Hebei China utara, salah satu situs yang mendapat perlindungan budaya dari pemerintah China. Proyek ini berlangsung selama hampir dua tahun, sampai awal Desember tahun 2013. … Read More
Sri Lanka minta bantuan China untuk membangun jalan tol Sri Lanka telah meminta bantuan China untuk membangun bagian dari Central Expressway dari Kadawatha di pinggiran kota Kolombo menuju Kossinna di Provinsi Tengah, kata seorang pejabat kabinet Sri lankaJuru bicara kabinet Dr.… Read More
Jepang Coast Guard: kapal penjaga pantai China maritim muncul dengan meriam di Kepulauan DiaoyuPenjaga Pantai Jepang mengatakan pada 22 Desember, bahwa kapal CCG China No 31239 muncul di perairan dekat Kepulauan Diaoyu. Kapal ini dilengkapi dengan empat senjata, Japan Coast Guard dari District (Naha) mengatakan pertama… Read More
Penerbangan langsung dari Beijing ke ibukota Kuba Havana Maskapai Nasional China, Air China telah mengumumkan pembukaan penerbangan langsung pertama dari Beijing ke ibukota Kuba Havana.Penerbangan ini mempersingkat waktu perjalanan antara dua kota dari 20 jam menjadi 16 jam… Read More
0 komentar:
Post a Comment
Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.