Wednesday, November 3, 2010

Pakaian Etnik Uzbek


Jumlah orang etnis Uzbek sedikit saja dan kebanyakan mereka tinggal di bagian selatan dan utara Daerah Otonom Uigur Xinjiang. Mereka suka memakai kopiah yang berwarna-warni dan bersegi empat. Pria etnis Uzbek memakai baju yang panjangnya sampai ke lutut, dan mengikat ikat pinggang yang berbentuk segitiga dan dihias dengan bunga bersulam.

Pada musim panas, wanita etnis Uzbek memakai gaun panjang yang berwarna-warni. Pada musim dingin, mereka suka memakai baju yang mahal-mahal yang terbuat dengan kulit rubah, berang-berang dan marmut.

Pria dan wanita etnis Uzbek suka memakai but panjang yang terbuat dari kulit. Namun, pada hari-hari biasa, mereka memakai sarung kasutl yang terbuat dari karet. Bila masuk ke dalam rumah, mereka akan melepas sepatu ini agar rumah tidak kotor oleh debu.

Related Posts:

  • Legenda Mata Air unta putih Etnik Salar merupakan salah satu dari 10 etnik minoritas yang beragama Islam di China sejak 800 tahun yang lalu. Mereka kebanyakannya tinggal di daerah Autonomi Xunhua yang berpenduduk etnik Salar, bahagian tenggara prov… Read More
  • Festival NoruzAnak-anak mengambil bagian dalam perayaan Festival Noruz, menandai dimulainya musim semi, di Wupu Township, Hami, Xinjiang Uygur Autonomous Region barat laut China,  The Noruz Festival adalah salah satu festival paling s… Read More
  • Urumqi Culture CenterThe Urumqi Culture Center di kota Urumqi, ibukota wilayah otonomi Xinjiang Uyghur, telah menawarkan pelatihan gratis pada berbagai mata pelajaran, termasuk seni dan tari, bagi warga setempat sejak 2011. Pada tahun 2014, o… Read More
  • Kolektor Al-Quran asal etnis Hui Inilah Ma Jinfu, kolektor Al-Quran dari kaum etnis Hui yang menetap di Kabupaten Haiyuan, Daerah Otonom Hui Ningxia di bagian barat laut China. Semua koleksi Al-Quran milik Ma Jinfu ditempatkan dalam satu kamar yan… Read More
  • Upacara pernikahan etnis Tuzi Kebanyakan etnis Tuzi tinggal di daerah yang berdekatan dengan pegunungan dan dipinggir air . Gunung - gunung yang terletak di depan dan dibelakang desa itu dinamakan sebagai gunung dewa . Pohon besar yang ditanam di atas l… Read More

0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih atas Komentar anda.
Thanks for your Comments.